Buku ini menjelaskan mengenai segala sesuatu yang terkait dengan makhluk hidup, seperti ciri-ciri makhluk hidup, bagaimana mereka bertumbuh, cara hidup, cara makan dan berkembang biak, peranan makhluk mikroskopis dalam kehidupan, dan berbagai penjelasan menarik di seputar makhluk hidup .
Menjelajah dunia hewan merupakan sebuah petualangan ilmu pengetahuan yang luar biasa! Hewan-hewan yang sangat beraneka ragam spesiesnya, selain sebagai makhluk hidup yang berdampingan dengan kita, ternyata menyimpan informasi yang menakjubkan jika kamu mengetahuinya! Buku ini menghadirkan fakta dan keunikan hewan-hewan yang mungkin belum kamu ketahui . Sajiannya yang sederhana dan dilengkapi…
“Apakah kalian punya jaket wol? Dari manakah wol berasal? Ya, benar. Wol berasal dari bulu domba. Selain dimanfaatkan bulunya, domba juga dimanfaatkan dagingnya, lo. Melalui buku ini, kalian akan belajar banyak tentang domba: jenis, siklus hidup, fakta unik, dan masih banyak lagi. Yuk, temukan hal-hal seru tentang domba di buku ini!”
Berisikan Pembahasan banyak hal tentang masa baligh bagi lelaki dan perempuan secara terpisah, mulai dari tanda-tanda yang akan dialami oleh buah hati kita, kewajiban ketika memasuki masa baligh hingga larangan-larangan yang ada dalam syariat, yang merupakan urgensi dari mukallaf nya buah hati kita. Disajikan dalam bentuk cerita keseharian dengan bahasa yang sederhana sehingga mudah dipahami…
Apakah kamu sudah pernah bermain congklak dan petak umpet? Tentu saja permainan tradisional tidak hanya dua permainan itu. Masih banyak permainan tradisional di Indonesia. Buku ini memuat berbagai permainan di 34 provinsi di Indonesia. Ada makah-makah dari Aceh, sepak rago dari Sumatera Barat, bola gebok dari DKI Jakarta, karapan sapi dari Jawa Timur, balogo dari Kalimantan Selatan, tumbawa da…
pengertian puasa, kapan waktunya, keutamaan bulan ramadhan, keutamaan puasa ramadhan, kepada siapa puasa diwajibkan dan beberapa perkara lain yang berkaitan dengannya, yang kemudian dirangkai dengan puasa-puasa sunnah yang dicontohkan Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi wa Salam. Puasa adalah ibadah istimewa yang Allah pilihkan untuk hamba-Nya Puasa mempunyai beragam keutamaan dan banyak hikmahny…
-
Melalui berbagai ilustrasi dan cara penyampaian yang menarik, buku ini menyajikan jawaban atas berbagai hal tentang kehidupan/dunia balita. Ensiklopedia ini akan membantu orangtua untuk menjelaskan secara sederhana kepada balita tentang dunia mereka sehari-hari: sayuran, buah-buahan, peralatan, binatang, dan lain-lain.
Kenapa planet-planet tidak bertabrakan? Kenapa benda jatuhnya ke bawah? Kenapa ada gunung berapi di dasar laut? Dari manakah besi berasal? Bagaimanakah proses penciptaan manusia? Pertanyaan-pertanyaan di atas ternyata sudah ada jawabannya di dalam Al-Qur’an Al-Karim. Sebagai kitab suci umat Islam, Al-Qur’an memiliki banyak sekali keistimewaan. Dan ternyata banyak ayat-ayat Al-Qur’an…
Adik-adik, memberi nasihat merupakan sunnah Nabi Muhammad Shallallahu' Alayhi wa sallam. Bahkan, agama Islam adalah sebuah nasihat yang sangat agung. Seperti apa sih caranya memberikan nasihat?