Profesi apakah yang akan kamu pilih ketika kamu dewasa nanti? Yuk, cari tahu berbagai profesi di dunia melalui buku Ensiklopedia Anak 90 Profesi di Dunia. Ensiklopedia Anak - 90 Profesi di Dunia adalah buku yang mengajak anak-anak untuk mempelajari berbagai macam pekerjaan yang ada di dunia. Buku ini memberikan penjelasan singkat dan mudah dimengerti tentang 90 profesi yang berbeda, dari dokte…
Eksperimen Seru 2 berisi beragam eksperimen yang dilakukan oleh Profesor ig Nobel bersama Do Mirae dan Lee Onsu, seperti kulkas mini, cara mengusir tungau, alarm yang berlari, dan lainnya. Semua eksperimen yang mereka Iakukan sangat kreatif, unik dan mengasyikkan! Kehidupan anak usia dini tidak dapat lepas dari sains, kreativitas dan aktivitas sosial. Oleh sebab itu, guru hendaknya dapat men…
Seri buku Ensiklopedia Interaktif: Planet Bumi memuat berbagai informasi tentang terjadinya gempa bumi, bagaimana badai terbentuk, lapisan penyusun Bumi, kehidupan di dasar laut, dan apakah benar Bumi mengalami perubahan iklim serta pemanasan global. Cari tahu apa saja yang bisa kita lakukan untuk melindungi dan melestarikan Bumi. Buku ini dilengkapi dengan ilustrasi penuh warna dan foto asli. …
Ulama menyinari dengan ilmunya Hilangkan kejahilan di tengah umat Kuingin berilmu seperti para ulama Kuingin beramal seperti para ulama Kuingin menjadikan mereka teladanku Kuingin meniru jejak kebaikan mereka Ulama dengan ilmunya mengajak umat menuju cahaya Ulama dengan amalnya menunjukkan keteladan sebagai buah dari ilmu
ubuh Manusia menyimpan banyak sekali keajaiban, dari satu sel telur kita bisa bertumbuh menjadi embrio, janin, lalu bayi, kemudian terus bertumbuh besar. Kita jadi mampu melompat, tertawa, memeluk orang tua, pandai menyelesaikan hitungan matematika, menghafal banyak rumus, bahkan manusia mampu membuat penemuan-penemuan yang berguna untuk seluruh umat. Tubuh kita memang terdiri dari banyak…
Laut memiliki kekayaan alam yang tak kalah dari daratan. Seperti padang rumput, laut memiliki padang lamun, tempat merumput ratusan spesies. Bagaikan padang bunga, di laut terdapat terumbu karang warna-warni yang menjadi tempat bersembunyi ikan-ikan berwarna cerah yang pandai menyamar. Ada juga lubang hidrotermal yang mengeluarkan air hasil pemanasan di dalam bumi. Setiap habitat dihu…
Ensiklopedia adalah kumpulan tulisan yang berisi penjelasan yang menyimpan informasi secara komprehensif dan cepat dipahami serta dimengerti mengenai suatu cabang ilmu pengetahuan tertentu. Ensiklopedia sendiri bertujuan sebagai sumber jawaban dari pertanyaan pertanyaan yang memerlukan fakta dan kenyataan serta data data. Salah satu nya adalah Buku Ensiklopedia Saintis Junior: Teknologi. Tek…
Ensiklopedia adalah kumpulan tulisan yang berisi penjelasan yang menyimpan informasi secara komprehensif dan cepat dipahami serta dimengerti mengenai suatu cabang ilmu pengetahuan tertentu. Ensiklopedia sendiri bertujuan sebagai sumber jawaban dari pertanyaan pertanyaan yang memerlukan fakta dan kenyataan serta data data. Salah satu nya adalah Buku Ensiklopedia Saintis Junior: Eksperimen Sains.…
Buku ini sangat cocok dan merupakan cara belajar yang menyenangkan bagi anak-anak. Walaupun buku ensiklopedia, buku ini penuh dengan gambar berwarna yang lucu dan disertai pengetahuan lengkap tentang hewan; seperti jenis-jenis hewan, pertumbuhan dan perkembangan hewan, lokasi di mana suatu hewan dapat ditemukan, dan lain-lain.
Buku Ini Berisi Jawaban Atas 100 Pertanyaan Menarik Yang Dapat Menambah Pengetahuan Mu Seperti : Berapa Jumlah Penonton Yang Bisa di Tampung Dalam Sebuah Bangunan Coloseum di Roma? Berapa Kali Stasiun Luar Angkasa Mengelilingi Bumi Dalam 24 Jam? Berat Berat Anak Panda Yang Baru Lahir? ada Berapa Jumlah Bintang Di langit?Semua Pertanyaan itu di Jawab Beserta Ilustrasi nya Dan Foto Yang Dapat Me…